Taman Permenungan Bung Karno di Ende Dipugar

oleh
oleh

Kepala Dinas Pariwiasata Kabupaten Ende Nyo Kosmas,SH kepada RRI, Minggu (24/3/2013), mengatakan, pemugaran Taman Permenungan Bung Karno selama masa pembuangannya di Ende tersebut sudah direncanakan sejak tahun 2010 silam, ketika wakil presiden RI Boediono melakukan kunjungan ke Kabupaten Ende sebagai bentuk penghormatan terhadap jasa-jasa presiden pertama RI tersebut. <p style="text-align: justify;">"Di taman itu Bung Karno mengilhami lima butir Pancasila yang hingga saat ini menjadi dasar dan ideologi bangsa ini," ungkap Nyo Kosmas.<br /><br />Ia menambahkan, selain melakukan renovasi terhadap Taman Permenungan Bung Karno/rumah kediaman atau situs Bung Karno selama pembuangannya di Ende serta makam Ibu Amsi, juga dipugar dan pengerjaannya ditangani langsung oleh Yayasan Ende Flores di Jakarta. <strong>(das/rri)</strong></p>