Puluhan Ribuan Masyarakat Sintang Saksikan Pawai Pembangunan

oleh
oleh

Masih dalam menyemarakan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-69, Pemerintah Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat mengadakan Pawai Pembangunan dan Karnaval Mobil hias, Selasa (19/08/2014). <p style="text-align: justify;">Warga rela berdesakan berjam-jam untuk menyaksikan pawai pembangunan ini, kendati karnaval baru dimulai pada pukul 15.00 wiba.<br />  <br />Hasil pantau media ini dilapangan masyarakat sejak pukul 13.00 wiba sudah berada di lokasi dimana para peserta karnaval akan lewat.<br /><br />Selain itu hampir semua jalan yang dilewati peserta pawai di penuhi warga dari penjuru Kota Sintang   <br /><br />Pawai pembangunan ini diikuti berbagai instansi Pemerintah, TNI, Polri,  Sekolah, BUMN, BUMD dan sejumlah sanggar baik itu, Dayak, Batak, Jawa, Tiong hua, Melayu, Minang Kabau dan lain sebagainya, semua memamerkan produk ungulannya masing-masing.<br /><br />Pawai pembangunan ini langsung di lepas oleh Bupati Sintang Milton Crosby, yang didampingi Forkorpinda Kabupaten Sintang.<br /><br />Bupati Sintang dalam sambutannya mengatakan, karnaval ini sebagai bentuk ucapan syukur kita kepada Tuhan yang Maha Kuasa, dimana pada tahun 2014 ini kita masih diberikan umur panjang untuk dapat merayakan HUT kemerdekaan Indonesia yang Ke-69 tahun.<br /><br />“Untuk tahun 2014 ini kita khusus rayakan HUT Kemerdeka Republik Indonesia semeriah mungkin, karena beberapa tahun terakir, HUT Kemerdekaan RI bertepatan dengan Bulan Suci Ramadhan, sehingga kita tidak laksanakan berbagai perlombaan karena menghargai umat muslim yang sedang puasa”, jelas Milton.<strong> (das)</strong></p>