Fokus Menangkan PANAH, Alexsius : Sudah Terbukti Dalam Pembangunan

- Jurnalis

Selasa, 20 Oktober 2020 - 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangan PANAH Siap Lanjutkan Pembangunan (Ist)

i

Pasangan PANAH Siap Lanjutkan Pembangunan (Ist)

Melawi, KN – Pasangan calon (Paslon) Panji-Ahmaddin (PANAH) dengan nomor urut 1 kian gencar melakukan sosialisasi menarik simpati dan hati masyarakat. Begitu pula para tim pemenangan serta tinkerjanya. Ajakan memilih PANAH dalam Pilkada yang tidak hanya kata-kata dan janji, namun karena sudah ada terbukti.

Ketua Tim Koalisi Pemenangan paslon Panji dan Abang Ahmaddin (PANAH), Alexsius mengatakan, Pasangan PANAH adalah orang yang berpengalaman, dan juga berjasa didalam pembangunan Melawi. Hal itu disampaikannya saat kampanye dialogis tatap muka di sejumlah titik desa wilayah kecamatan di Kabupaten Melawi, selama beberapa hari ini.

Alexsius mengungkapkan, untuk warga Melawi, mari membulatkan niat untuk mencoblos yang sudah berpengalaman adalah nomor 1 sebagai petahana, lantaran sudah teruji kemampuannya membangun Melawi di periode pertama.

Pria yang juga merupakan anggota DPRD Melawi itu menyampaikan, paslon PANAH adalah sosok pemimpin yang mampu membawa daerah menjadi kabupaten yang lebih baik dan maju. Hal itu sudah terbukti, saat dipimpin Panji di periode pertama, tahun 2019 pengelolaan keuangan daerah mendapat WTP hingga berbagai terobosan mampu membangun beragam infrastruktur seperti kantor bupati, gedung sekolah, gedung serba guna, gloria center, penambanahan bangunan fasilitas rumah sakit, puskesmas, jembatan rangka baja serta pembangunan berbagai sektor lainnya.

“Maka dari itu, lanjut Alexsius, Panji sebagai petahana kembali maju secara tulus untuk mengabdi melanjutkan berbagai pembangunan. Masyarakat harus tetap fokus dengan pilihannya dan dukungannya memenangkan PANAH, agar pembangunan, bisa berlanjut,” ajak politis Nasdem itu.

Berita Terkait

Anggota DPRD Barito Utara Apresiasi Polres Barut Ungkap Kasus Penembakan
Siaga Sebelum Bencana, Dinsos–Tagana Melawi Pastikan Dapur Umum Siap Operasi
Kasus Penembakan Senjata api rakitan Domduman Ilegal, di Area Crusher PT Sukma Surya 234, Tersangka Diancam Hukuman Mati
Kopi Liberika Katab Kebahan Melawi, Warisan Adat yang Disiapkan Menembus Pasar Dunia
Jemput Bola Validasi Data, Dinsos Melawi Sisir Desa Cegah Bansos Salah Sasaran
Kapolres Melawi Perkuat Bhabinkamtibmas, Fokus Cegah Konflik dan Jaga Desa
Kuasai Aset Negara Usai Pensiun, Belasan Eks ASN Dilaporkan ke Polisi

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 17:14 WIB

Anggota DPRD Barito Utara Apresiasi Polres Barut Ungkap Kasus Penembakan

Sabtu, 31 Januari 2026 - 14:02 WIB

Siaga Sebelum Bencana, Dinsos–Tagana Melawi Pastikan Dapur Umum Siap Operasi

Jumat, 30 Januari 2026 - 14:52 WIB

Kopi Liberika Katab Kebahan Melawi, Warisan Adat yang Disiapkan Menembus Pasar Dunia

Jumat, 30 Januari 2026 - 14:30 WIB

Jemput Bola Validasi Data, Dinsos Melawi Sisir Desa Cegah Bansos Salah Sasaran

Jumat, 30 Januari 2026 - 11:41 WIB

Kapolres Melawi Perkuat Bhabinkamtibmas, Fokus Cegah Konflik dan Jaga Desa

Berita Terbaru